Rabu, April 24, 2024
PendidikanTanjungbalai

Perayaan Hari Lahir Yayasan Pendidikan Islam Sei Tualangraso Kota Tanjungbalai Yang Ke 75 tahun 2023.

Tanjungbalai, Lensaexpose.com –Pelaksanakan perayaan hari lahir Yayasan Pendidikan Islam Sei Tualangraso Kota Tanjungbalai yang ke 75, bertempat di lapangan Sultan Abdul Jalil Rahmadsyah, jalan pahlawan, kelurahan Pantai burung, kecamatan Tanjungbalai Selatan, kota Tanjungbalai, Senin (15/05/2023).

Acara tersebut dihadiri WalikotaTanjungbalai, H. Waris Tholib, S.Ag, M.M, Anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara, Ketua DPRD kota Tanjungbalai Tengku Eswin, S.E. , Darwin Marpaung, S.Ag, M.AP fraksi (PPP) dan Dedi Tohir , Kompol Kamdani, S.Ag. Mewakili kapolres Tanjungbalai, Kakan Kemenag kota Tanjungbalai, Dr. H. Al Ahyu, M.A., Ketua MUI, kota Tanjungbalai, H. Hajarul Aswadi, S.Pd.IKetua FKUB kota Tanjungbalai, H. Haidir Siregar, S.AgMewakili Danki Brimob, Aiptu Dwi Darma, Para Asisten pemerintah kota Tanjungbalai, Para Kabag pemerintah kota Tanjungbalai, ketua Yayasan YMPI, H. Khaidir Abdul Wahab, Lc, M.A. Ketua Abituren dan ikatan alumni YMPI Kota Tanjungbalai, Prof. Ahmad Ramadhan M.A.Para OPD, Para Dosen, Guru dan staf YMPI Kota Tanjungbalai, Ketua Pengadilan Agama Medan, Drs muslim, S.H, M.A, Perwakilan Siswa-siswi sekolah se-Kota Tanjungbalai.

Acara tersebut di buka dengan pembacaan ayat suci Al-Quran oleh saudari Puja Syarma dari Aceh, dan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya, dilanjutkan menyanyikan lagu mars YMPI yang dibawakan oleh kelompok STAIS YMPI kota Tanjungbalai.

Pembacaan sejarah YMPI kota Tanjungbalai oleh, H. Amran HS, S.Pd.I, mengawali pidato sejarah singkat YMPI diucapkan selamat harlah yang ke 75, YMPI berdiri tepatnya pada 15 mei 1948 atau tiga tahun sesudah kemerdekaan Republik Indonesia yang didirikan oleh seorang ulama Kharismatik kelahiran Simpang empat, 22 april 1925 yakni Al- Ustadz Syarhaini Abdullah Sirait yang pada saat itu YMPI masih dikenal dengan nama MPI yang pada awal kegiatan belajar mengajar dilaksanakan di sebuah surau yang sekaran telah menjadi Masjid Besar Sei. Tualang Raso, kemudian berpindah ke Sekolah Rakyat yang sekarang SD 130001 Tanjungbalai. Dan akhirnya pada penghujung tahun 1949 pengelola ympi meminjam tanah H. Mahmud yang akhirnya diwakapkan uktuk MPL Bapak Walikota yang kami hormati Perjuangan dan pengabdian para pengelola ympi sangat luar biasa, berangkat dari modal keikhlasan.

Keyakinan Kepada Allah SWT mereka terus meyumbang pembangunan fisik tetapi dalam pembangunan keilmuan sertal moralitas, terbukti mereka menginginkan lulusan lulusan terbaik dengan menghadirkan guru-guru terbaik pula diantaranya berbuah kepada keberhasilan sebagaimana yang kita lihat sekarang.

Pada tahun 1956 pengurus MPI terus memperlihatkan keseriusannya, bukan hanya dalam adalah: H. Mhd Thahir Muhammad, H. Abdullah Syrad dan H. Ahmad Dahlan dimana ketiga para ulama ini adalah lulusan dari kota Makkah. Selain itu juga turut memberikan pembelajaran para ulama-ulama, ada Aspan Arsyad, Usman Idris, densyah, M.yakuf Sabar, Hubban Haitami, Ismail Usman, Sangkot Simekar, Yahya Sinaga dan H. Abdul Hamid Andak dan banyak lagi ulama-ulama lainnya yang memiliki keilmuan yang tinggi.

Alhamdulillah ternyata semangat perjuangan ini terus diwariskan kepada pengurus dan pengelola VMP bagaimana yang kita ketahui sekarang berkat semangat dan keikhlasan YMPI telah memiliki jenjang pendidikan, dumulai dari KTK, MIS, MDTA,MTs dan MAS, Serta tepatnya Mang Tahun YMPI yang ke 72 sepatnya pada Tahun 2020 YMPI berhasil mendirikan Perguruan Ting yang bernama STAIS Nond Ilmi dan tujuga tidak terlepas dari kerja keras serta pemikiran dari para pengurus saat itu.

Dalam pidato hari lahir YMPI kota Tanjungbalai oleh Kiai H. Khairil Abdul Wahab dan acara tepung tawar/ upah- upah oleh para undangan kepada ketua abituren prof. Ahmad Ramadhan, M.A dan sekretaris abituren prof. Akhyar Zein M.A.

Kemudian pemberian Beasiswa oleh anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara, Darwin Marpaung, S.Ag, M.AP dan Walikota Tanjungbalai, H. Waris Tholib, S.Ag, M.M secara simbolis kepada 2 mahasiswa STAIS YMPI, dan 3 siswa MAS YMPI.

Dalam sambutan ketua Abituren YMPI kota Tanjungbalai prof. Ahmad Ramadhan, M.A.
Yang pada intinya Penyampaian beliau,
Hari ini kita akan mengupayakan konsolidasi dan menguatkan tujuan kebaikan untuk ummat dan kota Tanjungbalai.

Kami berharap kepada seluruh alumni YMPI kota Tanjungbalai untuk bersedia mendukung dan mengantarkan saudara kita Darwin Marpaung, S.Ag, M.AP untuk menjadi anggota DPRD RI tahun 2024.
Setalah mendengar sejarah singkat YMPI kota Tanjungbalai, sebagai wali terdekat izin saya mengucapkan selamat hari lahir YMPI kota Tanjungbalai yang ke 75 th 2023.

Kemudian dari paparan sejarah tadi kita mengetahui bahwa jarak berdiri nya YMPI yang tidak terlalu jauh dengan kemerdekaan RI selisih 3 tahun. Saya kira ini bukan kebetulan melainkan sudah di takdirkan oleh Allah SWT.

Pondasi Revolusi yang terjadi ketika itu yang pertama adalah patriotisme, ke ikhlassan yang luar biasa, ketabahan yang luar biasa, ya MB g terakhir hakkul yakin dan kepasrahan yang luar biasa kepada Allah SWT, sebagai mana pencapaian kemerdekaan RI, mudah-mudahan YMPI akan lebih baik kedepannya.

DPRD kota Tanjungbalai berpesan, “selamat harlah YMPI kota Tanjungbalai dan YMPI telah banyak memberikan sajian pendidikan Islam kepada masyarakat kota Tanjungbalai, dan semoga tetap menjadi barometer sekolah yang memiliki konsep Islami di kota Tanjungbalai.

Yayasan ini telah masuk ke usia 75 tahun dan teruslah menempah dan sampai melahirkan lulusan terbaik sehingga mampu mengharumkan nama yayasan dan kota Tanjungbalai kedepannya. ucapnya”

Walikota Tanjungbalai, H. Waris Thalib, S.Ag, M.M, menyampaikan, sangat mengapresiasi perayaan harlah YMPI pada hari ini, dan pada kesempatan ini kita semua berharap agar yayasan ini terus melahirkan insan yang berjaya nanti pada masanya, hari ini YMPI berulang tahun dan semoga di limpahkan keberkahan dan Rahmat oleh Allah SWT.

Selamat hari jadi YMPI yang ke 75, dan semoga semakin jaya dimasa yang akan datang.dan 1 lagi yang kita harapkan dari perkembangan YMPI agar menjadi kenyataan, yaitu membangun pesantren.
Saya kira itu yang dapat saya sampaikan lebih dan kurangnya saya mohon maaf.(A Fazari).

Loading