Menu

Mode Gelap
Bupati Tanjung Jabung Barat Sambut Kepala Kejaksaan Negeri Baru DBMSDA Kabupaten Tangerang Yakinkan Proyek Nasional Underpass Bitung Mulai Bulan November 2025 Pemkab Tangerang dan Pengembang Lippo Sepakat Normalisasi Kali Sabi Pemko Tanjungbalai dan Sejumlah Tokoh Bersama Pengusaha Strong Cafe Menandatangani Surat Pernyataan dan Himbauan Cipta Kamtibmas Wali Kota Tanjungbalai Jenguk ASN Alami Kecelakaan Saat Bekerja Wakil Bupati Katamso Luncurkan Bantuan Pangan Beras Bulog untuk Keluarga Penerima Manfaat

Pemerintahan

Wali Kota Tanjungbalai Serahkan Sertifikat Kepada Anak Penghafal Al-Qur’an

badge-check


					Wali Kota Tanjungbalai Serahkan Sertifikat Kepada Anak Penghafal Al-Qur’an Perbesar

Tanjungbalai | Lensaexpose.com -Diskominfo Tanjungbalai – Wali Kota Tanjungbalai H Waris Tholib memberikan apresiasi dan penghargaan kepada anak anak penghafal Al-Qur’an. Apresiasi ini diberikan dalam bentuk sertifikat bagi anak anak Penghafal Al-Qur’an, di Rumah Qur’an (RQ) Komplek Masjid Taqwa Sunnah, Tanjungbalai, Selasa (8/11) Bakda Salat Ashar.

Penyerahan sertifikat Huffazul Qur’an Juz 30 diawali dengan prosesi wisuda Santri/Wati oleh Pimpinan Yayasan Masjid Taqwa Sunnah Tanjungbalai dengan meraih predikat MUTQIN.

Wali Kota Waris dalam sambutannya mengucapkan terima kasih serta rasa bangga karena telah berdirinya Yayasan Rumah Al-Qur’an Masjid Taqwa Sunnah di Kota Tanjungbalai.

Menurutnya, semakin banyaknya berdiri rumah tahfiz di kota Tanjungbalai akan mewujudkan program Pemkot Tanjungbalai yakni satu rumah satu penghafal Al-Quran

“Saya mendapat informasi bahwasanya rumah Qur’an ini sudah 1 (satu) tahun berdiri. Alhamdulillah dari 40 orang murid, ada 6 orang yang telah mendapat predikat penghafal Al-Qur’an. Kami dari Pemkot Tanjungbalai sangat berterima kasih kepada Yayasan Rumah Al-Qur’an Masjid Taqwa Sunnah Kota Tanjungbalai,” ungkap Waris

Kami akan terus mengajak seluruh elemen yang membidangi Quran untuk mewujudkan program 1 rumah 1 Hafiz. Kami juga mengharapkan dukungan dari para orang tua untuk mewujudkannya. Mudah mudahan Tanjungbalai ini dapat kita wujudkan sebagai kota penghafal Quran, kotanya Santri dan kotanya para Ulama,” harap Waris

Acara tersebut turut dihadiri pimpinan rumah Qur’an Bersanad Masjid Taqwa, Ustaz Marwan Marpaung, Camat Tanjungbalai Selatan Fitriadi dan Kabag Umum Setdako Hurmaini Nasution.(A Fazari).

Baca Lainnya

Wali Kota Tanjungbalai Lantik Dua Pejabat Administrator, Kabag Kesra dan Kabag Orta Sekretariat Pemko Tanjungbalai

6 November 2025 - 01:33 WIB

Wali Kota Tanjungbalai Buka FGD INAPROC: Peluang Baru Dukung Sistem Pengadaan Transparan, Akuntabel, Adaptif, dan Responsif

6 November 2025 - 01:31 WIB

Wakil Bupati Katamso Sambut Mahasiswa Magister Ilmu Lingkungan UNJA

2 November 2025 - 11:24 WIB

Wali Kota Tanjungbalai Menandatangani Berita Acara Verifikasi IPPR dalam Revisi RTRW Bersama Kementerian ATR/BPN

31 Oktober 2025 - 01:50 WIB

Adityawarman Apresiasi UIKA Bogor atas Raihan Akreditasi Unggul

24 Oktober 2025 - 06:07 WIB

Trending di Bogor
UFABET pg slot เครื่องสล็อต ออนไลน์ เครื่องสล็อต บาคาร่า pg สล็อต สล็อต pg slot สล็อต สล็อต ทดลองเล่นสล็อต