Menu

Mode Gelap
Sekretaris Daerah Dampingi Wakil Ketua DPRD Sumut Salman Alfarisi dalam Kunjungan Kerja ke RSUD dr. Tengku Mansyur Terima Audiensi DPD LASQI, Wali Kota Tanjungbalai: Pemko Tanjungbalai Siap Dukung Prestasi di Bidang Kesenian Adityawarman Apresiasi UIKA Bogor atas Raihan Akreditasi Unggul Ribuan Masyarakat Desa Sumurbatu Memeriahkan HUT Desa Sumur Batu ke-41: “Bersinergi untuk Desa Maju dan Bersatu” Pemko Tanjungbalai dan DPRD Sahkan Perda RTRW Kota Tanjungbalai 2025-2045 Wali Kota Mahyaruddin Salim, Terima Audiensi AGPAII Tanjungbalai

Pemerintahan

Operasi Pekat Satsamapta, Polresta Cirebon Amankan Ratusan Botol Miras

badge-check


					Operasi Pekat Satsamapta, Polresta Cirebon Amankan Ratusan Botol Miras Perbesar

Cirebon|Lensaezpose.com

Jajaran Satuan Samapta Polresta Cirebon berhasil mengamankan ratusan botol minuman keras (miras) berbagai merek. Miras tersebut diamankan dari hasil operasi pekat di Desa Karangsari, Kecamatan Weru, Kabupaten Cirebon, Sabtu (26/11/2022).

Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K, M.H, melalui Kasat Samapta Polresta Cirebon, AKP Endang Sujana, S.H, mengatakan, diamankannya miras tersebut berawal dari laporan masyarakat yang merasa resah dengan maraknya peredaran miras di kawasan tersebut.

“Berbagai merek miras tersebut diamankan dari warung milik MR di Desa Karangsari, Kecamatan Weru, Kabupaten Cirebon. Berawal dari laporan masyarakat yang kemudian ditindaklanjuti dengan mendatangi lokasi tersebut,” kata AKP Endang Sujana, S.H.

Menurutnya, miras yang diamankan di lokasi kejadian jumlahnya mencapai 191 botol dan langsung diamankan sebagai barang bukti. Terdiri dari 53 botol Anggur Kolesom, 44 botol Anggur Merah, 57 botol Arak Orang Tua, 22 botol Asoka, 11 botol Bir Angker, 2 botol Ice Land, dan 2 botol Guinness Hitam.

Pihaknya memastikan jajarannya rutin melaksanakan operasi pekat dengan sasaran miras di wilayah Kabupaten Cirebon. Selain itu, setiap ada laporan dari masyarakat tentang peredaran miras dipastikan akan ditindaklanjuti Satsamapta Polresta Cirebon.

“Kami berjanji akan terus melakukan razia miras pada hari-hari mendatang dan kami tidak akan segan menindak tegas. Tujuannya untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah Kabupaten Cirebon,” ujar AKP Endang Sujana, S.H. (Fatah H)

Baca Lainnya

Bupati dan KORMI Tanjab Barat Gelar Goes to Pesantren Peringati Hari Santri 2025

24 Oktober 2025 - 01:04 WIB

Asep Miftah Sofwan Resmi Dilantik Jadi Anggota DPRD KBB, Siap Lanjutkan Perjuangan Almarhum Lili Suhaeli

23 Oktober 2025 - 10:12 WIB

Wali Kota Tanjungbalai Lantik Pejabat Tinggi Pratama, Administrator dan Pengawas

21 Oktober 2025 - 10:22 WIB

Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tanjungbalai Hadiri Sosialisasi Adipura 2025, Tegaskan Komitmen Ciptakan Lingkungan Bersih dan Sehat

16 Oktober 2025 - 03:18 WIB

Wali Kota dan Ketua TP-PKK Tanjungbalai Dikukuhkan Sebagai Ayah Teladan dan Bunda Genre Kota Tanjungbalai

16 Oktober 2025 - 01:33 WIB

Trending di Pemerintahan
UFABET pg slot เครื่องสล็อต ออนไลน์ เครื่องสล็อต บาคาร่า pg สล็อต สล็อต pg slot สล็อต สล็อต สล็อต ทดลองเล่นสล็อต